Sunday, 17 November 2013

Kebahagiaan kecil di sudut kamar



Di bawah garland dan judul album Lady GaGa ini kita pernah bertukar canda dan saling mengecup kening.
Sejak saat itu, definisi kebahagiaan adalah sebuah momen ketika aku memandang matamu, aku bisa melihat melaluinya, jiwamu.


Kebahagiaan itu dimana-mana.
Punyaku, salah satunya, ada di sudut kamar.

---

Under this garland and Lady Gaga’s album title, we have been joking around and kissing each other forehead.
From that moment on, happiness is defined as: a moment when I see your eyes and I can see, right through them, your soul.

I know that happiness is around the corner; always has been, always will be.
Funny thing is: thanks to you, I always find mine on the corner of my bedroom.
 


No comments:

Post a Comment